Beranda | Artikel
Mengamini Doa di Video
Rabu, 15 Februari 2012

Mengamini Doa di Video

Pertanyaan:
Assalamu’alaikum
Di salah satu situs video ternama, terdapat banyak video pengajian yang diupload. Bagaimana hukumnya mengamini rekaman doa yang dibacakan pada akhir pengajian?
Terima kasih.
Wassalamualaikum.

Dari: Khusnun

Jawaban:
Wa’alaikumussalam
Tidak ada gunanya. Lebih baik Anda berdoa sendiri saja. Doa yang bisa diamini adalah doa yang dibacakan secara langsung, bukan rekaman.

Dijawab oleh Ustadz Aris Munandar, M.A.
Artikel www.KonsultasiSyariah.com

Materi terkait doa:

1. Hukum Mengheningkan Cipta.
2. Doa Tidak Dikabulkan Tanpa Shalawat.
3. Lafal “Amin” yang Benar.
4. Keutamaan Doa dengan Suara Lirih.
5. Tata Cara Doa Sesuai Tuntunan.
6. 13 Adab dalam Berdoa.

🔍 Doa Menguburkan Jenazah, Doa Setelah Bayi Lahir, Suami Kasar Dan Pemarah, Hukum Gopay, Niat Sholat Jamak Dhuhur Dan Ashar Berapa Rakaat, Mengobati Sakit Hati Dalam Islam

 

Flashdisk Video Cara Shalat dan Bacaan Shalat

KLIK GAMBAR UNTUK MEMBELI FLASHDISK VIDEO CARA SHOLAT, ATAU HUBUNGI: +62813 26 3333 28


Artikel asli: https://konsultasisyariah.com/10373-mengamini-doa-di-video.html